Daftar Harga Material Alam Terbaru 2020

Material alam merupakan bahan bangunan yang banyak sekali penggunaannya. Material alam yang paling sering digunakan dalam pembangunan rumah tinggal antara lain tanah merah, batu belah, pasir urug, pasir beton, batu split, dan pasir pasang.

Daftar Harga Material Alam khususnya untuk wilayah Jakarta. Untuk pembelian material alam biasa dalam satuan m3, satuan colt diesel yang berisi 6-7 m3, atau jika kebutuhan volume yang banyak bisa dalam satuan truck yang berisi 22-23 m3.

DAFTAR HARGA MATERIAL ALAM 2020

Jenis Material  Satuan   Harga (Rp.) 
Tanah merah m3 130.000
Lime stone m3 190.000
Pasir urug m3 190.000
Sirtu m3 190.000
Makadam 3/5 m3 230.000
Makadam 5/7 m3 230.000
Sirdam m3 220.000
Abu batu m3 220.000
Batu Belah m3 250.000
Split 1/2 m3 230.000
Split 2/3 m3 235.000
Base course  m3 225.000
Pasir pasang m3 240.000
Pasir putih rangkas m3 250.000
Pasir cor m3 250.000
Batako press (38 x 17 x 8 cm)   bh 2.900
Bata merah (20 x 8 x 5 cm) bh 850

Harga di atas merupakan informasi harga dari supplier khusus material alam kami yang mungkin berbeda dengan harga di toko material / bahan bangunan di sekitar anda.

Posting Komentar untuk "Daftar Harga Material Alam Terbaru 2020"